Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan

 


Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan - Kalian mungkin pernah mendengar kata "Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan". Jadi apa maksudnya itu? nah kali ini kita semua akan membahasa akan hal tersebut. Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan tentunya merupakan tujuan bagi setiap orang khususnya orang tua. Orang tua tentu ingin supaya anaknya bisa bahagia dan mendapatkan hidup yang baik melalui pendidikan.

Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan memiliki maksud bahwasanya pendidikan itu harus bisa memiliki potensi yang bisa menjadi peserta didik atau murid untuk bisa mendapatkan apa yang dicita citakan. Untuk mewujudkan hal tersebut tentunya butuh bantuan dari berbagai pihak seperti dari keluarga, lingkungan, masyarakat dan lainnya. Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan adalah tujuan akhir dari pendidikan.

Keselamatan dan kebahagian anak merupakan harapan terbesar dari orang tua, untuk mewujudkannya salah satunya adalah melalui pendidikan. Pendidikan yang paling dasar dan paling penting adalah di lingkup keluarga. Dalam lingkup keluarga pendidikan merupakan tanggung jawab seluruh anggora keluarga sebagai orang tua yang bertidak sebagai guru. Jika ada permasalahan orang tua bisa membantu anaknya untuk memberikan solusi. Tak cuma orang tua, kerabat yang lebih tua juga bisa menjadi pendidik bagi adik adiknya.

Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan juga bisa didapatkan dengan lewat jalur sekolah. Sekolah merupakan tempat yang umum untuk mengeyam pendidikan. Disini merupakan gudang untuk mendapatkan berbagai ilmu dan juga pengetahuan. Di sekolah untuk mewujudkan Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan maka merupakan tugas daripada guru sebagai pengajar atau pemberi pelajaran.

Di sekolah ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk membuat anak atau murid mendapatkan keselamatan dan juga kebahagiaan yang di idamkan. Diantara cara yang bisa dilakukan oleh guru untuk muridnya adalah dengan berusaha untuk menciptakan lingkungan pembelajaran yang nyaman dan menyenangkan, memberikan edukasi yang baik kepada para murid.

Guru juga harus memiliki kemampuan untuk mengenal dan mengetahui potensi dari para anak didiknya sehingga nantinya bisa memberikan pelajaran yang sesuai bagi mereka. Selain guru, dilingkungan sekolah juga diperlukan bantuan dari berbagai pihak dan yang terpenting adanya lingkungan serta situasi dan kondisi yang menyenangkan.

Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan merupakan salah satu pikiran yang ada dibenak para orang tua ketika mereka mengantarkan anak mereka kesekolah. Mereka berharap dengan mengenyam pendidikan di sekolah, anak mereka akan bahagia di masa depan nanti. Maka dari itu seperti diatas tadi pihak sekolah ( guru ) itu memiliki kontribusi yang penting dala maslaah ini. Guru memiliki tanggung jawab yang besar setidaknya dalam pencapaian kebahagiaan anak nantinya.

Seorang pendidik atau guru setidaknya harus memiliki berbagai metode dan cara yang bisa membuat peserta didik merasa nyaman dan bisa menerima pelajarannya. Dan diharapkan juga pengajar itu bukan hanya melakukan ceramah atau bicara teori saja namun juga mampu untuk menjelaskan akan fungsi dan penerapan di masyarakat ( dunia ). Pendidik juga harus jeli dalam melakukan evaluasi agar anak didiknya bisa tahu akan kesalahannya dan menjadi lebih baik lagi.

Dengan pendidik yang hebat harus dibarengi juga dengan minat dari peserta didik agar tercapai harmoni sehingga Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan itu bukan cuma mimpi belaka. Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan bukan cuma baik di akhirnya namun juga dalam prosesnya juga baik dan benar. 

Dalam metode pembelajaran juga harus membuat peserta didik itu nyaman dan juga senang. Memberikan ruang yang baik bagi murid untuk bisa menggali informasi, instrospeksi diri dan lainnya sehingga mereka memiliki semangat dan kebahagiaan dalam menjalani pembelajaran. Namun tentu dengan arahan dari pendidik agar sesuai dengan tujuan pembelajaran itu sendiri.

Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan tak cukup di serahkan pada keluarga dan juga sekolah. Pendidikan sebenarnya merupakan sebuah hal bisa dilakukan bahkan sepanjang hidup. Pendidikan itu tak ada habis sampai akhir hayat. Untuk belajar untuk akan terus dilakukan bahkan setelah selesai pendidikan formal seperti sekolah, universitas dan lain lain.

Maka dari sebenarnya pendidikan di lingkungan keluarga, sekolah itu cuma seperti bekal untuk membuat seorang anak atau murid itu memiliki gambaran akan masa depannya. Dan yang menentukan bahaga tidaknya seseorang yang tentunya ada di anak itu sendiri. Namun meski demikian penting sekalilah pendidikan keluarga dan juga sekolah.

Dimasa depan seorang anak ( murid ) akan diminta untuk memberikan kontribusi di lingkungan atau masyarakatnya. Dengan bekerja sama antara satu sama lain mereka akan bisa mewujudkan keselamatan dan kebahagian hidup. Jika hal ini bisa terwujud maka hal yang dicita citakan utamanya orang tua kepada anaknya akan terlaksana. Dan itulah tujuan akhir yang bahagia.

Fungsi pendidikan merupakan supaya bisa membimbing anak ke suatu tujuan yang kita nilai itu tinggi. Pendidikan yang baik adalah pendidikan yang memerdekakan. Maksud pendidikan yang memerdekaan adalah proses pendidikan di mana peserta didik atau murid itu diberikan kebebasan untuk mengatur dirinya sendiri, bertumbuh dan berkembang sesuai dengan kodratnya masing masing secara lahiriah dan juga batiniah.

Untuk mewujudkan Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan harus dengan jalan kerjasama dari berbagai pihak dalam mengatasi berbagai tantangan dan permasalahan yang ada. Pendidikan merupakan hal penting yang bisa membuat seseorang bahagia di masa depan. Pendidikan tak cuma untuk kebaikan seseorang saja namun juga untuk kebahagian masyarakat bahkan untuk bangsa dan juga negara. Terima kasih sudah membaca artikel dari edukuiz.

Posting Komentar untuk "Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan"